TUJUAN

Menghasilkan lulusan sarjana bidang ilmu syariah, mu’amalah dan dakwah transformatif yang multikultur, berjiwa entrepreneurship syariah.

Menghasilkan mahasiswa yang berkemampuan akademik integratif dalam pengembangan keilmuan syari’ah, muamalah dan dakwah.

Melakukan pengembangan pengadian kepada masyarakat melalui pelayanan dan menyebarluaskan serta mengupayakan penggunaannya dalam rangka menghasilkan penelitian yang berorientasi pada Tri Dharma Perguruan Tinggi

Mewujudkan tata kelola fakultas syari’ah dan dakwah yang akuntabel, transparan, good governance.

Terjalinnya kerjasama yang konstruktif dan berkesinambungan dengan lembaga-lembaga lain, baik lembaga pemerintah maupun lembaga nonpemerintah, baik dalam maupun luar negeri;

Terwujudnya fakultas yang berciri khas keilmuan yang berbasis multikultur dan entrepreneurship syari’ah.